Sejumlah Nama Pejabat Tinggi BI Dikabarkan Mengeluarkan Surat Pencairan dan Pengalihan Deposito, CEK KEBENARAN

- 15 November 2021, 21:28 WIB
Gambar kedua surat tersebut sudah dilabeli hoaks oleh Kemkominfo RI
Gambar kedua surat tersebut sudah dilabeli hoaks oleh Kemkominfo RI /tangkap layar @Kemkominfo RI

ASUMSI SULTRA - Belum lama ini telah beredar sebuah gambar yang diklaim sebagai surat pencairan deposito dan pengalihan deposito dengan mencatut beberapa nama petinggi Bank Indonesia (BI).

Surat tersebut mendadak viral disejumlah media masa dan media sosial lentaran adanya pro dan kontra menanggapi informasi tersebut.

Baca Juga: Ini Dosa yang Cepat Membuat Seseorang Diadzab, Bukan Hanya Durhaka Kepada Orang Tua

Baca Juga: Maskapai Garuda Bangkrut, Erick Thohir: Garuda Indonesia Sudah Melakukan Kesalahan Sejak Lama

Lantas, benarkah surat pencairan deposito dan pengalihan deposito tersebut?

Penjelasan :

Dilansir AsumsiSultra.Com dari situs resmi Kemkominfo RI, dalam isi surat terdapat beberapa tanda tangan di atas materai dan terdapat logo BI di bagian kop surat, dengan nominal ratusan juta rupiah.

Baca Juga: Kata dr. Zaidul Akbar, Jangan Tiup Makanan Panas Agar Tidak Terkena Kanker! Ini Penjelasannya

Faktanya, Direktur Departemen Komunikasi Bank Indonesia Junanto Herdiawan menegaskan bahwa surat-surat pengalihan deposito yang mengatasnamakan Bank Indonesia itu adalah hoaks atau tidak benar.

Halaman:

Editor: Muh. Rifky Syaiful Rasyid

Sumber: Kemkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x