Peduli Pendidikan di Desa-Desa, KNPI Bombana Kunjungi Satu Sekolah dan Berikan Bantuan Ke Semua Siswa

- 2 November 2021, 18:21 WIB
KNPI Bombana saat foto bersama dengan beberapa siswa usai membagikan alat tulis
KNPI Bombana saat foto bersama dengan beberapa siswa usai membagikan alat tulis /AsumsiSultra.Com

ASUMSI SULTRA - Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Bombana menggelar bakti sosial dengan mengunjungi salah satu sekolah, Selasa, 2 November 2021.

Sekolah yang dikunjung adalah Sekolah Dasar Negeri (SDN) 145 Watu-watu, di Hukaeya.

Baca Juga: Forkip Sultra Kecam Berita yang Menyebut AT Tengah Diperiksa di Kejati Sultra, 'Tidak Benar'

Baca Juga: Jangan Banyak Konsumsi Makanan Ini, Bisa Rentan Terkena Penyakit Flu

Dalam kunjungan itu Ketua KNPI Bombana, Muh. Arham dan Sekretarisnya Yudi Utama Arsyad membagikan alat tulis kepada semua siswa di sekolah itu.

"Jadi seperti dilihat tadi, kami mengunjungi sekolah ini dengan membagikan alat tulis berupa buku, pulpen dan pensil kepada semua siswa di sekolah tersebut," ungkap Arham kepada AsumsiSultra.Com, Selasa, 2 November 2021.

Baca Juga: Ingin Pulau Kabaena Mekar, Ketua KNPI Sultra dan Pemuda Kabaena Gelar Pertemuan

"Ini adalah inisiatif dari kami sebagai bentuk perduli pendidikan di desa-desa, dan kami juga telah berkoordinasi dengan Ketua KNPI Sultra Muh. Amsar mengenai agenda tersebut," tambahnya.

Baca Juga: Berikut Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda Oleh KNPI Sulawesi Tenggara pada 28 Oktober 2021

Halaman:

Editor: Risdayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah