Kapolri Sambut dan Apresiasi Perayaan May Day 14 Mei 2022: Hidup Buruh, Semoga Semakin Sejahtera

- 14 Mei 2022, 22:45 WIB
Tampak Kapolri bersama pimpinan Partai Buruh, Said Iqbal dalam perayaan May Day 14 Mei 2022.
Tampak Kapolri bersama pimpinan Partai Buruh, Said Iqbal dalam perayaan May Day 14 Mei 2022. /PMJ News

Baca Juga: Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta 14 Mei 2022: Andin Kecelakaan Parah, Reyna Sangat Membenci Nino

"Bagaimana rekan-rekan bersama dengan kami dan seluruh elemen bangsa lainnya melakukan dengan kerja keras menghadapi Pandemi Covid-19,

dengan berbagai macam kegiatan yang kita laksanakan mulai dari mengikuti aturan prokes,

mengikuti aturan PPKM bahkan buruh terlibat langsung dalam kegiatan vaksinasi untuk kepentingan masyarakat," kata Kapolri.

Baca Juga: Ada Beasiswa dari Bank BCA, Lulusan SMA Buruan Daftar dan Cek Segala Ketentuannya Disini

Kapolri juga mengakui prestasi Negara Indonesia terkait jumlah vaksinasi yang mencapai 408 juta tak lepas dari peran serta dan kerja keras dari kelompok buruh.

"Dan ini semua bisa terjadi karena kontribusi dan peran serta, rekan-rekan buruh di seluruh Indonesia," imbuh Sigit.

"Tentunya, dengan penanganan laju Covid-19 bisa kita kendalikan. Saat ini Pemerintah memberikan kelonggaran," sambungnya.

Baca Juga: Dekat dengan Mantan Pembalap MotoGP, Nikita Mirzani Rencanakan Pernikahan: 'Lihat Saja Instagram Eike'

Berkat itu semua, lanjut Sigit, aktivitas kegiatan masyarakat mulai bisa berjalan normal.

Halaman:

Editor: Risdayanti

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah