Dana PIP Pemerintah untuk Siswa Bakal Dilanjutkan, Namun Sayang 10 Kategori ini Disebut Bakal Gagal Menerima

- 13 Januari 2022, 12:24 WIB
Ilustrasi siswa penerima bantuan PIP
Ilustrasi siswa penerima bantuan PIP /Antara

ASUMSI SULTRA - Terdapat 10 golongangan siswa SD, SMP, dan SMA yang bakal gagal menerima bantuan dana dari pemerintah program PIP.

Pemerintah dikabarkan akan tetap melanjutkan penyaluran dana bantuan pendidikan Program Indonesia Pintar (PIP) Kemdikbud di tahun 2022

Oleh karena itu, bagi para siswa sekolah yang belum menerima bantuan dana PIP disarankan segera untuk mengecek di laman pip.kemdikbud.go.id

Baca Juga: Jadwal Acara TV di Stasiun SCTV Hari Ini 13 Januari 2022, Ada Sinetron 'Dewi Rindu dan Cinta Amara'

Silahkan cek, apabila nama Anda tersebut terdaftar sebagai penerima. Jika iya, cairkan dana PIP bagi anak sekolah di Tahun 2022 ini untuk SD, SMP dan SMA.

Berikut ini 10 kriteria siswa SD-SMA yang sebut akan gagal menerima bntuan dana PIP tahun 2022 ini:

Baca Juga: Barcelona vs Real Madrid: Klub Asuhan Xavi Hernandez Tersingkir dari Final Super Cup Spanyol

1. Peserta didik yang tidak memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP)

2. Peserta didik bukan berasal dari keluarga miskin/rentan miskin dengan pertimbangan khusus

3. Peserta didik SMK yang tidak menempuh studi keahlian kelompok bidang: Pertanian, Perikanan, Peternakan, Kehutanan, Pelayaran, dan Kemaritiman.

Halaman:

Editor: Muh. Faisal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah