Gerhana Matahari Total 4 Desember 2021, Tidak Semua Negara Menyaksikan 'Hanya Negara Ini'

- 4 Desember 2021, 16:36 WIB
Ilustrasi Gerhana Matahari total 4 Desember 2021
Ilustrasi Gerhana Matahari total 4 Desember 2021 /pixabay

ASUMSI SULTRA - Gerhana Matahari Total dikabarkan terjadi lagi hari ini, Sabtu 4 Desember 2021.

Namun sayang, fenomena alam tersebut belum bisa disaksikan oleh masyarakat yang ada di Indonesia.

Namun, mengutip dari laman resmi NASA (nasa.gov), sebagaian masyarakat dunia di bagian selatan berpeluang menyaksikan Gerhana Matahari total.

Baca Juga: Sinopsis Film 'KKN di Desa Penari' yang Akan Tayang Beberapa Hari Kedepan di Sejumlah Bioskop Indonesia

Diketahui, Gerhana Matahari terjadi ketika bulan bergerak diantara matahari dan bumi yang kemudian menimbulkan bayangan di bumim

Bayangan tersebut bisa jadi sepenuhnya dan bahkan sebagian apabila ada yang menghalangi cahaya matahari di beberapa area.

Baca Juga: Siap-Siap Bisa Kaya Bulan Desember, 3 Shio Ini Diprediksi Banjir Hoki dan Rezeki

Gerhana Matahari total juga dapat terjadi apabila matahari, bulan dan bumi berada dalam satu garis lurus.

Orang yang berada di pusat bayangan bulan ketika mengenai bumi akan melihat jelas Gerhana secara total.

Halaman:

Editor: Muh. Rifky Syaiful Rasyid

Sumber: NASA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x